Resmi berpisah dengan SC Heerenveen, Gelandang Timnas Indonesia dirumorkan dengan Club Promosi Serie A Italia



Gelandang Timnas Indonesia resmi berpisah dengan SC Heerenveen setelah kontraknya tidak di perpanjang.

Thom Haye bergabung dengan SC Heerenveen sejak Januari 2022. Total melakukan penampilan sebanyak 31 kali dan berhasil mencetak 4 goal selama bergabung dengan SC Heerenveen.

Hingga saat ini belum ada keterangan resmi kemana The profesor akan berlabuh.

Sedangkan Nathan Tjoe-A-On, yang merupakan bek kiri Timnas Indonesia juga menghakhiri kerjasama dengan SC Heerenveen dan kembali ke Swensea.

Semoga para pemain Timnas kita mendapatkan posisi utama di Club masing-masing 

Penulis:   Citra Hidayanti